Rabu, 04 Juli 2012

PERBEDAAN


Karya Fitri Salbila
Perbedaan
Perbedaan pasti selalu ada dalam kehidupan kita, perbedaan tidak selamanya berakibat buruk, karena perbedaan mempunyai makna tersendiri bagi kehidupan dan yang mengalaminya, perbedaan dapat menyatukan hati, dapat mempetemukan sahabat, pempersatukan saudara, karena mereka menganggap hidup ini bahagia dengan adanya perbedaan, karena menurut mereka hidup mereka lebih berwarna dengan adanya perbedaan, perbedaan dapat mendatangkan kehancuran,permusuhan,perselisihan dan sebagainya bila mereka menganggap perbedaan itu sesuatu yang tak baik mereka memandang perbedaan dari sudut pandang yang salah....
Menurut saya Fitri Salbila .... perbedaan itu suatu hal yang unik, ceria, dan penuh dengan pembelajaran .... jangan sampai kita membeda-bedakan orang sehingga kita berbuat tidak adil hey kawan kalo hidup ini seragam tak seruuuu tak ada yang bisa di ajak ngobrol tentang keunikan masing-masing hayuuu kita lihat sisi baik dan pasti banyak sisi baik dari perbedaan jangan sampai kita bertengkar berselisih bermusuhan Cuma gara gara perbedaan itu,
Perbedaan yang mendatangkan kebahagiaan, keceriaan, dan banyak teman ...........

Semoga bermanfaat
Fitri Salbila

Tidak ada komentar:

Posting Komentar